Menu

  • Home
  • Trending
  • Recommended
  • Latest

Kategori

  • BLOG KOPI
  • COFFEE TODAY
  • KOPI PASTE
  • RECIPE
  • WARTA KOPI

Subscriptions

  • Barista Hustle
  • Coffee Times
  • Luden. Id
  • Berita Kopi
  • Perfect Daily
Warkop Carita
  • Features
    • User Profile
    • Playlists
    • User-created Playlist
    • Favorite Playlist (Private)
    • Watch Later Playlist (Private)
No Result
View All Result
  • Login
ARTIKEL ANDA
Warkop Carita
No Result
View All Result

Home | KOPI PASTE | KARAKTERISTIK ARABIKA JAVA

KARAKTERISTIK ARABIKA JAVA

Berita Kopi by Berita Kopi
8 bulan ago
in KOPI PASTE
Reading Time: 9 mins read
0 0
A A
0
KARAKTERISTIK ARABIKA JAVA
0
SHARES
1
VIEWS
Share on FacebookShare on TwitterShare on WhatsappPin on PinterestScan on QR Code

Kopi arabika java adalah salah satu kopi khas asli dari Pulau Jawa. Kopi arabika java ini mempunyai citarasa kopi yang khas, sehingga banyak orang yang menyukai kopi dari pulau yang terpadat di wilayah Negara Republik Indonesia.

Karakteristik kopi arabika java yaitu memiliki kandungan kafein yang rendah, serta rasa dan aroma yang nikmat. Kopi Jawa mempunyai karakteristik beraroma tipis rempah dengan kekentalan dan keasaman medium dan rasa yang seimbang. Dengan metode giling basah, menjadikan cita rasa kopi arabika java tidak sekuat kopi dari Sulawesi maupun Sumatera. Meskipun begitu peminat kopi Jawa masih banyak karena aroma rempah dan herbal yang tidak semua dimiliki kopi nusantara.

Keunggulan Kopi Arabika Java

Salah satu keunggulan kopi arabika java adalah memiliki cita rasa yang sangat unik dan memiliki ciri khas tersendiri. Seduhan kopi yang berasal dari tanah jawa ini biasanya memiliki aroma rempah-rempah yang sangat khas yang menjadikan kopi jawa berbeda dengan kopi dari daerah di wilayah Indonesia lainnya.

Kopi arabika java dikenal memiliki kualitas biji kopi yang bagus, dan aroma kopi yang harum juga nikmat. Dengan tingkat kekentalan yang medium, kopi java dapat menciptakan secangkir seduhan kopi yang sangat nikmat dan bercita rasa tinggi. Tak heran jika banyak orang mengatakan bahwa kopi arabika java merupakan salah satu rajanya kopi.

Penasaran mencicipi karakteristik kopi arabika java? Coffeeland Indonesia menyediakan Kopi Arabika asli Indonesia seperti  Arabika Java Specialty,  Arabika Malabar Specialty, Arabika Mandheling Specialty, Arabika Aceh Gayo Specialty, Arabika Papua Wamena Specialty, Arabika Flores Specialty,Arabika Toraja Specialty, dan Arabika Bali Kintamani Specialty. Tersedia dalam kemasan 120 gr, 250 gr, dan 1Kg. Untuk informasi lebih lanjut dan pembelian produk silahkan hubungi Tim Marketing kami via What’s App atau melaui E-commerce kami.

  

Rp115,000.00

Rp385,000.00

Rp360,000.00

Rp385,000.00

Rp385,000.00

Rp360,000.00

Rp115,000.00

Rp360,000.00

Rp360,000.00

Rp115,000.00

Rp115,000.00

Rp115,000.00

Source: Source:lintaskopi.com

SUMBER : COFFEE LAND

RelatedPosts

PENGOLAHAN PASCA PANEN BUAH KOPI

PENGOLAHAN PASCA PANEN BUAH KOPI

1 minggu ago
0
PERJALANAN KOPI DARI HULU KE HILIR

PERJALANAN KOPI DARI HULU KE HILIR

1 minggu ago
2
BERBAGAI PILIHAN MENU BERBASIS ESPRESO

BERBAGAI PILIHAN MENU BERBASIS ESPRESO

2 minggu ago
2

Recommended Post

Subscribe
PENTINGKAH KEMASAN PADA PRODUK KOPI?

PENTINGKAH KEMASAN PADA PRODUK KOPI?

0 VIEWS
12/09/2021
Mengenal Tentang Grinder Kopi Dan Mata Pisaunya

Mengenal Tentang Grinder Kopi Dan Mata Pisaunya

7 VIEWS
16/04/2022
IDE HAMPERS AKHIR TAHUN UNTUK PECINTA KOPI

IDE HAMPERS AKHIR TAHUN UNTUK PECINTA KOPI

1 VIEWS
10/12/2021
Rasio Seduh untuk Sajian Kopi Espresso yang Nikmat

Rasio Seduh untuk Sajian Kopi Espresso yang Nikmat

0 VIEWS
19/02/2022
3:26

The 20 Best Songs of 2019 (Editors’ Picks)

0 VIEWS
15/03/2022
    Musim Panas Tiba, Nespresso Hadirkan Be Your Own Barista Campaign

    Musim Panas Tiba, Nespresso Hadirkan Be Your Own Barista Campaign

    4 VIEWS
    01/09/2021
    5 Metode Penyeduhan Kopi ala Barista di Rumah

    5 Metode Penyeduhan Kopi ala Barista di Rumah

    0 VIEWS
    25/01/2022
    KERJASAMA COFFEELAND INDONESIA DENGAN PT. FREEPORT INDONESIA DI TIMIKA

    KERJASAMA COFFEELAND INDONESIA DENGAN PT. FREEPORT INDONESIA DI TIMIKA

    4 VIEWS
    12/05/2022
    Bentuk-bentuk Teknik Penyajian Kopi yang Ada Saat Ini

    Bentuk-bentuk Teknik Penyajian Kopi yang Ada Saat Ini

    0 VIEWS
    18/09/2021
    Coffee Roastery Di Indonesia

    Coffee Roastery Di Indonesia

    2 VIEWS
    06/03/2022
    TIPS BELAJAR TENTANG KOPI SECARA GRATIS!

    TIPS BELAJAR TENTANG KOPI SECARA GRATIS!

    1 VIEWS
    07/10/2021
    Calon Diplomat Indonesia Dibekali Pemahaman Kopi

    Calon Diplomat Indonesia Dibekali Pemahaman Kopi

    0 VIEWS
    10/11/2021
    RESEP KOPI : PINEAPPLE EXPRESSO

    RESEP KOPI : PINEAPPLE EXPRESSO

    1 VIEWS
    20/10/2021
    Cara Mudah PDKT dengan Scorpio, Ajak ke Kedai Kopi Bernuansa Jepang

    Cara Mudah PDKT dengan Scorpio, Ajak ke Kedai Kopi Bernuansa Jepang

    1 VIEWS
    03/11/2021
    Kloop Coffee : Aroma Kopinya Klop untuk Nongkrong dan Bekerja

    Kloop Coffee : Aroma Kopinya Klop untuk Nongkrong dan Bekerja

    2 VIEWS
    23/09/2021
    Rekomendasi Cafe Paling Hits di Jombang

    Rekomendasi Cafe Paling Hits di Jombang

    3 VIEWS
    08/11/2021
    Cafe Vlog – Suasana Kedai Senang Kopi Dikala Hujan

    Cafe Vlog – Suasana Kedai Senang Kopi Dikala Hujan

    0 VIEWS
    15/12/2021
    2 Minuman Kopi untuk Buka Puasa dan Cara Membuatnya dari Nespresso

    2 Minuman Kopi untuk Buka Puasa dan Cara Membuatnya dari Nespresso

    5 VIEWS
    16/04/2022
    RESEP KOPI : ICED GINGER ALE COFFEE

    RESEP KOPI : ICED GINGER ALE COFFEE

    2 VIEWS
    06/10/2021
    MENGENAL LEBIH DEKAT KOPI LIBERIKA

    MENGENAL LEBIH DEKAT KOPI LIBERIKA

    1 VIEWS
    13/10/2021

    Tak ada Kenikmatan Mutlak untuk Semua Racikan Kopi

    5 VIEWS
    16/09/2021
    MODAL USAHA COFFEE SHOP

    MODAL USAHA COFFEE SHOP

    0 VIEWS
    05/11/2021
    RESEP KOPI : ROSEMARY VANILLA COLD BREW

    RESEP KOPI : ROSEMARY VANILLA COLD BREW

    1 VIEWS
    29/09/2021
    RESEP: MATCHA LATTE

    RESEP: MATCHA LATTE

    0 VIEWS
    10/09/2021
    THE CABIN COFFEE BAR, Tempat Ngopi Paling Cozy di Magelang

    THE CABIN COFFEE BAR, Tempat Ngopi Paling Cozy di Magelang

    5 VIEWS
    11/09/2021
    4 Cafe Terhits di Kaliurang

    4 Cafe Terhits di Kaliurang

    0 VIEWS
    23/10/2021
    7 Kedai Kopi Bogor Murah Untuk Mahasiswa

    7 Kedai Kopi Bogor Murah Untuk Mahasiswa

    0 VIEWS
    27/01/2022
    Rekomendasi 5 Pilihan Kopi Flores Terbaik

    Rekomendasi 5 Pilihan Kopi Flores Terbaik

    3 VIEWS
    07/10/2021
    1:01

    Harley-Davidson’s Electric Balance Bike is for Future Riders

    0 VIEWS
    07/03/2022
      TIPS MEMILIH SINGLE ORIGIN SESUAI DENGAN SELERA

      TIPS MEMILIH SINGLE ORIGIN SESUAI DENGAN SELERA

      0 VIEWS
      16/09/2021
      Show More

      Copyright (c) 2019 by Jegtheme.

      • About
      • Contact
      No Result
      View All Result
      • BLOG
        • BLOG KOPI
      • WARTA KOPI
      • RECIPE
      • CARITA PLAY

      © 2022 JNews - Premium WordPress news & magazine theme by Jegtheme.

      Welcome Back!

      OR

      Login to your account below

      Forgotten Password?

      Retrieve your password

      Please enter your username or email address to reset your password.

      Log In

      Add New Playlist

      This website uses cookies. By continuing to use this website you are giving consent to cookies being used. Visit our Privacy and Cookie Policy.
       

      Memuat Komentar...